Senin, 16 Mei 2011

DI BALIK WANITA

kata wanita pasti identik dengan, rupa yang menawan, paras yang mempesona dan menggoda itulah wanita. mungkin kita sebagai kaum laki menyadari bahwa salah satu dari kesenangan dunia ini adanya wanita, tanpa wanita hidup ini tak akan terasa sempurna. 
namun yang perlu kita kritisi adalah ada apa di balik wanita yang berhubungan dengan kehancuran kaum pria.
ia, wanita tidak hanya sebagai pembawa ketenangan dan kebahagiaan, tapi ia merupakan salah satu faktor hancurnya suatu kaum dan kaum laki. mungkin kita telah banyak membaca literatur buku-buku agama yang menerangkan kepada kita hancurnya bani israil yaitu karena wanita. dan mungkin kita juga tidak lupa dengan kisah nabi allah yang mulia, yusuf alahissalam ketika di goda oleh istri raja yang cantik untuk melakukan yang mesti di lakukan oleh suami istri. tapi dengan ketakwaan bliau ia selamat dari bujuk rayu itu. karena wanita adalah salah satu faktor hancurnya kaum laki maka kita di anjurkan berdoa agar di lindungi dari fitnah wanita (sebagaimana di sebutkan dalam hadis dhoif :sahais dan dhoif jami' assagir : 3128)  begitu juga di sebutkan dalam sebuah hadis yang artiyan: tidaklah aku tinggalka sesudahku sebuah fitnah yang paling berbahaya dari fitnah wanita. (kitabulfitan:19:3998) dan masih banyak hadis yang menunjukan akan bahaya wanita.
sekarang jangan terlalu jauh melangkah tapi tanyakan diri anda jika anda laki-laki, apa yang kalian rasakan ketika melihat seorang wanita berlenggak lenggok dengan pakaian yang seksi? pasti yang tergambarlah adalah sweet, pikiran melayang lupa akan tugas dan lain-lain. dan coba hitung berapa banyak orang yang karirnya jatuh hanya permasalahan dengan seorang wanita. dan masih banyak lagi. itulah apa yang ada di balik wanita yang suka mengumbar auratnya dan tidak memiliki rasa malu. 
tapi di sana ada satu ciri wanita yang di dambakan, yang akan menjadi penyejuk hati, yaitu wanita yang sholihah.
maka berhati-hatilah kalian dengan wanita jangan karena wanita masa depanmu suram.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar